Bahayakah Air Isi Ulang?

Originally posted on NIAT News:
JAKARTA, Niat News – Pertanyaan tentang kebersihan air isi ulang sering dijumpai di masyarakat kita, terutama masyarakat di kota-kota besar seperti Jakarta dan sekitarnya. Dengan harga Rp.2.500 hingga Rp. 4.000  per galon, adalah solusi yang sangat menggiurkan ditengah besarnya kebutuhan akan air bersih. Sedangkan jika dilihat harga air minum dalam…

Puluhan Warga Tuntut SBY Lengser dari Jabatannya

Originally posted on NIAT News:
JAKARTA, NIAT News – Puluhan warga menggelar unjuk rasa untuk melengserkan jabatan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di depan Gedung YLBHI, Jalan Diponegoro, Jakarta Pusat (25/03). Unjuk rasa kekecewaan warga yang dipelopori oleh Majelis Kedaulatan Rakyat Indonesia (MKRI) diwarnai oleh orasi, nyanyian revolusi serta pembagian sembako untuk rakyat yang turut hadir. “Kepercayaan…

Nyamuk Cikungunya Kembali Menyerang Warga

Originally posted on NIAT News:
JAKARTA, NIAT News – Daerah Cipinang Melayu Kec. Makasar, Jakarta Timur tengah kebagian waktu kegiatan Penyemprotan Nyamuk ke rumah-rumah warga (28/03). Penyemprotan ini berlangsung karena Nyamuk Cikungunya telah menyerang warga RT 02, 03 dan 011 di RW 01 yang saat ini warganya sedang dirawat di Rumah Sakit Budi Asih dan…

Kisah Yesus Kristus; Belajar Mengasihi Umat Manusia

Originally posted on NIAT News:
JAKARTA, NIAT News – Umat Kristiani di seluruh penjuru negeri bersiap menyambut Hari Kebangkitan Yesus pada Minggu (31/3). Gereja-gereja pun sudah ramai dengan berbagai kegiatan sukacita; Perlombaan Menghias Telur Paskah, Teater, Bercerita Kitab Suci, Bakti Sosial, Wisata Rohani dan lain sebagainya. Tak terkecuali Gereja Paroki St. Robertus Bellarminus, Cililitan. Hari…

Apa Dampak Game Online bagi Anak-Anak?

Originally posted on NIAT News:
Jakarta, NIAT News – Permainan dan anak-anak memang dua hal yang sulit dipisahkan. Bagi anak-anak, permainan adalah dunia mereka. Oleh sebab itu, ragam permainan sangat mempengaruhi psikologi anak. Di era digital saat ini, perkembangan teknologi yang semakin pesat mendorong revolusi permainan anak-anak. Jika dulu permainan anak-anak identik dengan gerak fisik…